Sistem Pendukung Keputusan Perpanjangan Kontrak Kerja Tenaga Kerja Pada Pt. Adipa Karya Dengan Menggunakan Metode Weighted Product Berbasis Web

Penulis

  • Andrea Palmarum Tondang Universitas Methodist Indonesia
  • Darwis R Manalu Universitas Methodist Indonesia
  • Jhoni Maslan Hutapea Universitas Methodist Indonesia

Kata Kunci:

SPK, Weighted Product, Kontrak Kerja

Abstrak

Selama ini, penentuan perpanjangan kontrak kerja karyawan pada PT. Adipa Karya, dilakukan secara manual dan bertahap seperti berdasarkan indikator nilai kriteria yang sudah ditetapkan. Indakator nilainya adalah melihat produktifas kerja, sikap dalam bekerja, kpribadian dan prilaku karyawan serta kompetensi khusus yang dibutuhkan. Namun proses penilaian ini membutuhkan waktu, sehingga kemungkinan kesalahan dalam hasil akhir dari penentuan perpanjangan karyawan kontrak sering tidak memenuhi kriteria yang di butuhkan perusahaan dan menghambat kinerja perusahaan. Oleh sebab itu dibutuhkan Sistem Pendukung Keputusan (SPK) dengan metode Weighted Product (WP). Berdasarkan hasil pengujian dengan 4 kriteria dan 14 sub kriteria penilaian tenaga kerja, dapat diketahui bahwa metode WP berhasil mendapatkan nilai tertinggi yaitu sebesar 0.1460 dengan nama tenaga kerja “Sari Ramadhani”

Unduhan

Diterbitkan

2023-10-31

Terbitan

Bagian

##section.default.title##