Wanita, Komputer dan Perubahan Sosial

Penulis

  • Veraci Silalahi Universitas Methodist Indonesia
  • Himpun Panggabean Universitas Methodist Indonesia
  • Imelda Sri Dumayanti Universitas Methodist Indonesia

Kata Kunci:

Wanita, Komputer, Cara Belajar, Sumber Daya Wanita, Feminisme

Abstrak

Ketika wanita mulai menggunakan komputer, ataupun perangkat-perangkatnya, apakah feminisme mulai mempengaruhi komputerisasi? Apakah ada metode komputerisasi feminis? Komputer mikro dapat membantu kita dalam merefleksikan data organisasi secara lebih lengkap dan merupakan alat yang potensial untuk pertumbuhan dan perkembangan pribadi, tetapi bagaimanakah wanita dapat mengubah model komputerisasi di masa depan? Apa hambatan yang ditemukan para wanita pada cara komputerisasi, dan pendekatan apa yang digunakan kelompok-kelompok sosial untuk membantu menguraikan dan menjelajahi kehidupan wanita? Artikel ini akan mengingat kembali penelitian terkini tentang wanita dan sistem komputer juga model penggunaan komputer feminis. Hasil penelitian dan data Belenky, Clinchy, Goldberger dan Trule mengenai perbedaan gender dalam belajar, digunakan untuk menunjukkan bagaimana beberapa kelompok wanita menggunakan computer. Data aplikasi dan telekomunikasi yang digunakan diambil dari berbagai proyek yang berbeda. Dibutuhkan lanjutan informasi mengenai topik ini.

Unduhan

Diterbitkan

2023-04-30

Terbitan

Bagian

##section.default.title##