KAJIAN MENGENAI BUDAYA ORGANISASI DALAM MENINGKATKAN MUTU LAYANAN

Authors

  • Sahat P. Remus Silalahi Universitas Methodist Indonesia
  • Henri Saragih Universitas Methodist Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.46880/methonomi.Vol6No1.pp11-20

Keywords:

Budaya Organisasi, Mutu Layanan, Budaya

Abstract

Budaya organisasi merupakan topik dan paradigma manajemen yang sangat diperlukan dalam menjalankan aktivitas operasionalnya. Bila organisasi tidak memiliki nilai-nilai budaya, hal tersebut akan mengalami kesulitan dalam mencapai tujuan yang dikehendakinya. Nilai-nilai yang telah diyakini oleh kebanyakan anggota organisasi sebagai suatu aturan main yang sah membuat nilai-nilai itu menjadi budaya. Budaya organisasi memberikan identitas bagi para anggota organisasi dan membangkitkan komitmen terhadap keyakinan, dan nilai yang lebih besar dari dirinya sendiri. Paper ini membahas dan mengkaji literatur bagaimana hubungan budaya organisasi dengan peningkatan mutu layanan.

Published

2020-06-30

Issue

Section

Jurnal Ilmiah METHONOMI