DATA HIDING DAN DATA DESTRUCTION PADA ANTI FORENSIK KOMPUTER

Authors

  • Naiksin Fandier Saragih Universitas Methodist Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.46880/mtk.v3i1.38

Keywords:

Data Hiding, Data Destruction, steganografi, kriftografi, tools forensic dan anti forensic

Abstract

Anti Forensik dibutuhkan untuk mengamankan suatu bukti digital pada saat orang yang tidak berhak
berusaha mendapatkan data digital. Metode Data hiding dan data destruction dapat digunakan untuk
melakukannya. Penelitian ini menganalisis dan mengimplementasikan kedua metode tersebut dengan
menggunakan Teknik steganografi, kriftografi, penyembunyian partisi, pemecahan file dan, penghapusan file
pada media hardisk/flashdisk. Analisis pada aspek file system dan Pengujian menggunakan tools anti forensic
dan pengujian kekuatan menggunakan tools forensik

Downloads

Published

13-06-2021

How to Cite

[1]
N. F. Saragih, “DATA HIDING DAN DATA DESTRUCTION PADA ANTI FORENSIK KOMPUTER”, METHODIKA, vol. 3, no. 1, pp. 261–264, Jun. 2021.

Issue

Section

Articles